Danyonmarhanlan I Hadiri Undangan Pemerintah Kota Medan Dalam Rangka Peresmian Pasar Akik Kota Medan

Danyonmarhanlan I Hadiri Undangan Pemerintah Kota Medan Dalam Rangka Peresmian Pasar Akik Kota Medan
Bagikan :

Belawan.Matalensa.co.id.TNI AL. Pasmar 1.Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) I Mayor Marinir Remon Dabukke M.Tr.,Opsla. menghadiri undangan Pemerintahan Kota Medan dalam rangka Peresmian Pasar Akik Kota Medan dangan susana Modern Pasar Akik ini yang terletak di Jalan AR Hakim, Kelurahan Sukaramai II, Kecamatan Medan Area. Kota Medan.Selasa (26/11/2024).

Acara Peresmian Pasar Akik ini di awali dengan sambutan Selamat datang, Pembacaan Doa, Laporan Plt Dirut PUD Pasar Imam Abdul Hadi, Ucapan terima kasih oleh perwakilan pedagang pasar akik kepada pemerintah kota medan,kemudian sambutan walikota medan. Pada acara tersebut, walikota Medan melaksanakan penandatanganan batu prasasti pasar akik tanda peresmian di lanjutkan photo bersama dan peninjuan pedangan pasar yang sedang berjualan.

Pejabat yang hadir dalam acara peresmian pasar akik kota medan yaitu Walikota medan bapak Bobby Afif Nasution SE., MM., Dandim 0202/BS Kol Inf M Radhi Rusim S.I.P., Danlanud Suwondo Kol Pnb Ucok Enrico Hutadjulu S.H.,M.M.,CHRMP.,Wakapolrestabes Medan AKBP Anhar Arilia Rangkuti SIK., Danyonmarhanlan I Belawan Mayor Marinir Remon Dabukke M.Tr. Opsla., serta Stakeholder Kota Medan.

 

(Red/Rouses)

Redaksi Mata Lensa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *